Visi dan Misi
VISI :
“Terbentuknya Generasi Qur’ani yang Berkarakter, Berbudaya Luhur dan Berdaya Saing Global dalam Wadah Madrasah Bertarap Internasional ”
MISI ;
- Menyelenggarakan pendidikan berbasis Kurikulum Pendidikan Nasional, Kurikulum Madrasah, dan Kurikulum Al-Azhar Asy-Syarif Mesir.
- Mengembangkan potensi akademik peserta didik dengan program unggulan Tahfidz Al-Qur’an, Bahasa Arab, dan Bahasa Inggris, agar menjadi lulusan yang berdaya saing global.
- Mengembangkan potensi non akademik peserta didik berdasarkan minat dan bakat agar menjadi lulusan yang memiliki keterampilan dan kreatifitas.
- Menanamkan akhlaqul karimah dan sikap ukhuwah islamiyah
- Menjungjung tinggi azas profesionalitas, loyalitas, keterbukaan, saling menghormati, dan ukhuwah islamiyah
- Menjalin kerjasama dengan lembaga-lembaga terkait untuk mendukung pencapaian pendidikan berkualitas.